Salman Rusdhie Terima Penghargaan di Jerman

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 23 Oktober 2023 - 08:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salman Rusdhie Terima Penghargaan di Jerman

[ad_1]

Novelis kelahiran India, Salman Rushdie pada Minggu, 22 Oktober 2023 menerima hadiah penghargaan perdamaian pameran buku Frankfurt yang prestisius. Dalam pidato ketika menerima penghargaan itu, Rushdie menekankan bahwa kebebasan berbicara, harus dipertahankan meski pada saat dimana hak itu dilecehkan.

“Jawabannya adalah bahwa kita harus melakukannya dengan semangat yang senantiasa baru untuk melakukan yang perlu, menjawab ujaran yang buruk dengan ucapan yang lebih baik, untuk melawan narasi yang keliru, dengan narasi yang lebih baik, untuk membalas kebencian dengan cinta, dan untuk percaya bahwa kebenaran masih bisa bertahan bahkan di era kebohongan,” kata Rushdie.

Penulis ini telah menghabiskan bertahun-tahun dalam persembunyian setelah Iran meminta muslim untuk membunuhnya, karena karya-karyanya. Tahun lalu, di bulan Agustus, Rushdie ditikam ketika sedang berpidato di negara bagian New York yang menyebabkan salah satu matanya buta dan mempengaruhi fungsi salah satu tangannya.

Penghargaan itu sendiri pertama kali diberikan pada 1950, dan dilengkapi dengan hadiah uang senilai 25 ribu Euro. Dalam pernyataan tertulisnya, juri mengatakan bahwa karya-karya Rushdie mengkombinasikan narasi yang memandang jauh ke depan dengan inovasi kesusastraan, humor dan kebijakan yang tanpa henti. [ns/jm]

[ad_2]

Berita Terkait

Taufiq Hermawan alias Altaf Vicko Jadi Tersangka, Selebgram Shahnaz Anindya Alami KDRT Psikis dari Suaminya
Kasus Siskaeee Dkk, Polda Metro Limpahkan Berkas 12 Orang Tersangka Produksi Film Porno ke Kejati DKI
Paus akan ke Indonesia, Singapura, Timor-Leste, Papua Nugini pada 2-13 September
Lindungi Remaja dan Lawan “Sextortion,” Instagram Buat Fitur Baru yang Kaburkan Konten “Telanjang”
Wadah Makanan Ramah Lingkungan Bantu Tekan Polusi Plastik
Gereja Katolik Portugal Setujui Kompensasi Korban Pelecehan Seksual
Protes di Swedia pasca Penembakan oleh Geng Remaja
Hidangan Lebaran di Turki yang Ramah Diabetes

Berita Terkait

Kamis, 22 Agustus 2024 - 14:43 WIB

Prabowo Subianto dan PM Papua Nugini James Marape Duduk Bersama, Bahas Kemitraan Kedua Negara

Kamis, 22 Agustus 2024 - 14:14 WIB

Prabowo Subianto Disebut Bisa Bawa RI Menuju Kemakmuran, Dibahas di Artikel Opini Media AS Newsmax

Rabu, 21 Agustus 2024 - 10:46 WIB

Dengarkan Saksi Ahli, Tamara Tyasmara Semakinn Yakin Putranya Ditenggelamkan Mantan Pacar

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 08:23 WIB

Kasus Dugaan Korupsi di Badan Karantina Kementan, KPK Tetapkan Tersangka dan 6 Orang Dicegah ke LN

Jumat, 9 Agustus 2024 - 20:10 WIB

Terima Kunjungan Dubes Amerika Serikat yang Baru, Prabowo: Perkuat Kemitraan yang Telah Lama Terjalin

Senin, 24 Juni 2024 - 13:19 WIB

Tanri Abeng Meninggal Dunia, Menteri Bahlil Lahadalia Sebut Sosok Senior yang Sering Membantunya

Sabtu, 15 Juni 2024 - 02:24 WIB

BNSP Sertifikasi CPMI Welder di Batam untuk Penempatan di Industri Korea Selatan, Mendukung Inovasi

Rabu, 12 Juni 2024 - 11:55 WIB

Prabowo Subianto Sebut Indonesia Siap Berperan untuk Upaya Gencatan Senjata Segera di Gaza

Berita Terbaru