Raja Charles III Mengasingkan Diri di Sandringham

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 9 Februari 2024 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raja Charles III Mengasingkan Diri di Sandringham

[ad_1]

Setelah menerima pengobatan pertama untuk kanker yang ia idap, Raja Charles III beristirahat di Sandringham House, sebuah rumah pribadi tempat di mana ia sering beristirahat. Rumah itu terletak di pesisir Laut Utara, Inggris timur.

Sandringham, yang merupakan tempat peristirahatan pribadi enam raja Inggris terakhir, dikelilingi tanah luas, kebun dan lahan pertanian sekitar 180 kilometer di sebelah utara London.

Area tersebut telah dimiliki oleh keluarga kerajaan sejak 1862, diwariskan dari satu raja ke raja lainnya selama lebih dari 160 tahun.

Sejarah itu membuat Sandringham menjadi sebuah tempat istimewa untuk Charles dan keluarganya. Namun, Charles pergi ke tempat tersebut untuk alasan sangat praktis, kata reporter kerajaan dari BBC, Michael Cole.

“Dia butuh pengasingan, dan dari semua properti yang dimilikinya, kecuali mungkin Balmoral, yang cuacanya tidak terlalu bagus saat ini walaupun letaknya juga terisolasi, Sandringham [adalah tempat yang tepat]” kata Cole.

“Letaknya hanya 180 kilometer dari London tetapi dikelilingi oleh tanah yang luas. … Charles dapat memisahkan diri, karena ketika Anda menjalani pengobatan kanker, infeksi harus dihindarkan.”

Charles sudah mengunjungi rumah itu sejak kanak-kanak, dan kemudian ketika pernikahannya dengan Putri Diana retak.

Sekarang Sandringham kembali menjadi tempat berlindung baginya. [jm/rs]

[ad_2]

Berita Terkait

Lesti Kejora dan Rizky Billar Sambut Kelahiran Anak Kedua di Brawijaya Hospital Duren Tiga
Taufiq Hermawan alias Altaf Vicko Jadi Tersangka, Selebgram Shahnaz Anindya Alami KDRT Psikis dari Suaminya
Kasus Siskaeee Dkk, Polda Metro Limpahkan Berkas 12 Orang Tersangka Produksi Film Porno ke Kejati DKI
Paus akan ke Indonesia, Singapura, Timor-Leste, Papua Nugini pada 2-13 September
Lindungi Remaja dan Lawan “Sextortion,” Instagram Buat Fitur Baru yang Kaburkan Konten “Telanjang”
Wadah Makanan Ramah Lingkungan Bantu Tekan Polusi Plastik
Gereja Katolik Portugal Setujui Kompensasi Korban Pelecehan Seksual
Protes di Swedia pasca Penembakan oleh Geng Remaja

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:38 WIB

OMG Entertainment dan Yasmara Bawa Grease The Musical ke Jakarta: Produksi Teater Kelas Dunia

Jumat, 15 November 2024 - 19:09 WIB

Konser X.02 Hadirkan Irama Koplo dan Kebersamaan di Bekasi, Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 18 September 2024 - 15:43 WIB

Polisi Panggil Artis Nikita Mirzani Sebagai Pelapor dalam Kasus Dugaan Percabulan dan Aborsi Putrinya

Rabu, 11 September 2024 - 20:11 WIB

Pesta Semalam Minggu Vol.5: Tribute Didi Kempot Hadirkan Penampilan Mr. Jono & Joni, Sandy Ria Ervinna & Tiket Presale

Senin, 9 September 2024 - 00:19 WIB

Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza Siap Hiasi Konser John Legend 6 Oktober Mendatang!

Sabtu, 7 September 2024 - 03:45 WIB

Konser John Legend di Sentul: Semua yang Perlu Kamu Ketahui Tentang Harga Tiket, Penjualan, dan Kategori Kursi

Selasa, 27 Agustus 2024 - 12:55 WIB

BNSP dan LSP Musik Indonesia Sertifikasi 37 Musisi, Termasuk Komponis dan Penyanyi Terkenal, dalam Acara Sertifikasikan Profesimu 2024

Minggu, 25 Agustus 2024 - 20:34 WIB

Bandung Siap Bergoyang di Now Playing Festival 2024: Hindia, Nadin Amizah, dan NDX AKA Meriahkan Panggung

Berita Terbaru